Deskripsi luka adalah cara dalam membahasakan gambaran luka pada tubuh manusia, baik hidup maupun mati. Deskripsi dituangkan dalam bagian pemberitaan dan disusun menjadi kesimpulan pada visum et repertum (VeR). Deskripsi luka hendaknya mengikuti urutan-urutan sebagai berikut : Regio Menunjukkan bagian tubuh mana yang terkena luka (dada, leher,kepala). Lebih baik jika menggunakan bagian spesifik mana dari bagian tubuh